TOMOHON, GLOBAL BERITA — Tiba di Manado, Walikota Tomohon Caroll Joram Azarias Senduk SH bersama Wakil Walikota Tomohon Sendy Gladys Adolfina Rumajar SE MIKom disambut hangat masyarakat Kota Tomohon, (3/3/2025).
Kesempatan ini,Walikota Caroll dan Wawali Sendy menyampaikan terima kasih dan apresiasi yang tinggi. Sembari berharap dukungan masyarakat akan terus terjalin sepanjang masa kepemimpinan Kota Tomohon 2025-2030.